saluran whatsapp aulaku

5 Cara Agar Akun WhatsApp Tidak Terkena Hack 2020

Cara Agar Akun WhatsApp Tidak Terkena Hack 2020-WhatsApp merupakan sebuah media sosial yang banyak di gunakan oleh orang-orang untuk melakukan komunikasi terhadap teman-teman, sahabat, keluarga dan lain sebagainya. Namun WhatsApp teradang terdapat beberapa masalah yang terjadi terhadap akun WhatsApp yang kita punya.
Cara Agar Akun WhatsApp Tidak Terkena Hack 2020-WhatsApp merupakan sebuah media sosial yang banyak di gunakan oleh orang-orang untuk melakukan komunikasi terhadap teman-teman, sahabat, keluarga dan lain sebagainya. Namun WhatsApp teradang terdapat beberapa masalah yang terjadi terhadap akun WhatsApp yang kita punya.

cara mengatasi whatsapp yang sudah di hack


Berbicara keamanan, hampir semua layanan perpesanan instan rawan diretas. Seperti halnya WhatsApp, tanpa keahlian koding maupun pengetahuan teknologi yang mumpuni, seseorang bisa dengan mudah meretas layanan WhatsApp.

Cara untuk meretas WhatsApp bisa mengunakan layanan WhatsApp for Web. Ya, fitur yang diberikan oleh perusahaan untuk mempermudah pengguna login melalui web bisa dimanfaatkan oleh peretas. Peretas hanya menscan barcode dari ponsel korban ke layanan web WhatsApp. Jika korban tidak pernah login ke layanan web WhatsApp, mungkin tidak akan menyadarinya.

Cara Mengatasi WhatsApp Yang Sudah Di Hack :

1. Pakai aplikasi pengunci pihak ketiga

WhatsApp memang tidak menyediakan metode keamanan ketika pengguna akan membuka aplikasi. Namun terdapat aplikasi pihak ketiga yang menawarkan keamanan lebih ketika akan membuka WhatsApp.

Dengan menggunakan aplikasi pengunci, nantinya ketika pengguna akan membuka WhatsApp, akan diminta untuk memasukkan kode pin atau pola terlebih dahulu, sehingga tidak sembarang orang bisa membuka aplikasi tersebut kecuali pemiliknya sendiri.

2. Mengaktifkan Two-step Verification

Two-step Verification ini berguna untuk melindungi akun ketika akan membuka dari ponsel baru. dengan adanya fitur ini pengguna nantinya diminta untuk memasukkan pin ketika hendak membuka akun WhatsApp-nya di ponsel baru.

Cara Mengaktifkan Two-step Verification:

Para pengguna dapat mengaktifkan fitur di WhatsApp agar supaya akun WhatsApp yang kita punya tidak terkenak hack yaitu dengan cara membuka Settings -> Account -> Two-step Verification

3. Mengaktifkan notifikasi keamanan

Untuk menambah keamanan, pengguna dapat mengaktifkan notifikasi keamanan. Nantinya pengguna akan mendapatkan notifikasi apabila akunnya dibuka di gawai lainnya, baik laptop, PC maupun ponsel lainnya.Para pengguna juga akan mendapatkan notifikasi jika kode-kode keamanannya berubah.

4. Periksa kode enkripsi dalam percakapan privat

Untuk memastikan apakah isi obrolan telah dienkripsi, pengguna dapat memeriksa kode enkripsi secara manual.dengan membuka profil lawan bicara, pengguna dapat masuk ke dalam menu Encryption yang di sana terdapat 40 kode angka dan kode QR.

Dalam obrolan kedua, pengguna akan memiliki 40 kode dan kode QR yang sama. Hal ini menunjukkan bahwa isi obrolan sudah terenkripsi dengan aman. dan juga ada cara lain untuk mengatasi akun WhatsApp agar tidak terkenak hack.

5. Pakai aplikasi WhatsApp resmi untuk versi desktop

Salah satu masalah terbesar yang dihadapi oleh WhatsApp adalah pengguna yang menggunakan aplikasi WhatsApp Desktop yang tidak resmi. Dengan demikian, data mengenai akun pengguna dapat diambil oleh peretas.

Penutup:

Itulah cara mengatasi akun WhatsApp agar tidak hack oleh orang lain semoga dengan artikel di atas bermanfaat bagi kamu semua. jika bermanfaat jangan lupa share artikel ini dengan tekan tekan tombol share di bawah ini.

Sumber: Liputan6.Com
Seseorang yang paham dengan dunia teknologi,parabola,pendidikan,operator, media sosial,paket internet. dan parabola sesuai dengan skill yang di miliki.